Logo
Logo
  • Beranda
  • Profil
    • Profile
    • Visi dan Misi
    • Struktur Organisasi
    • Tupoksi
  • Layanan Publik
    • Produk Layanan
    • Pengaduan Publik
    • Survey Kepuasan Masyarakat
  • Regulasi
  • Berita
    • Grid Version
  • Galeri
  • PPID

Pengaduan Publik

Beri Penilaian Kepada Kami!

Kritik dan Saran Anda.

Catatan: *Data Pribadi anda terjamin!

  • (0261) 206081

  • Jl. Pendopo Tegal Kalong No.1, Talun, Kec. Sumedang Utara, Kabupaten Sumedang, Jawa Barat 45621
  • https://sumedangutarakec.sumedangkab.go.id/

Detail Berita Publik!

  • Home
  • Page
  • Detail Berita Publik
Thumb
01 Aug 2022
  • Admin
  • 0

Program Ketahanan Pangan di Kecamatan Sumedang Utara (Di saat Resesi Ekonomi dan Krisis Pangan Dunia)

Pertambahan penduduk dan pertumbuhan ekonomi yang tinggi akan meningkatkan permintaan terhadap kebutuhan pangan, energi, dan udara. Pemenuhan kebutuhan akan permintaan-permintaan bersama, sehingga ketahanan terhadap kebutuhan pangan, energi dan udara merupakan suatu keniscayaan. Sebagai salah satu peran penting dalam kehidupan manusia, ketahanan pangan menjadi persyaratan mutlak.

Ketahanan pangan merupakan suatu kondisi terpenuhinya kebutuhan pangan bagi rumah tangga yang tersedia dari ketersediaannya pangan secara cukup baik dari jumlah maupun mutunya, aman, merata dan terjangkau, sebagaimana dijelaskan dalam Peraturan Pemerintah Nomor 20 Tahun 2006 tentang Irigasi, ketahanan pangan dapat diwujudkan melalui sistem irigasi, melalui pengembangan hingga operasi dan pemeriharaan jaringan irigasi.

Pangan kebutuhan dasar manusia yang paling utama dan pemenuhannya merupakan bagian dari hak manusia yang dijamin UUD 1945, memperkuat ketahanan pangan selain merupakan fondasi pembangunan sektor-sektor lainnya juga karena adanya ancaman krisis pangan dunia sebagai akibat fenomena iklim dan tren populasi penduduk dunia yang meningkat. Melalui integrasi program kementerian/ lembaga pangan telah dilakukan dalam berbagai kebijakan, salah satunya melalui Peraturan Presiden Nomor 104 Tahun 2021 tentang Rincian APBN Tahun Anggaran 2022, disebutkan bahwa dana desa ditentukan untuk program ketahanan pangan atau hewani sedikitnya 20%.

Sehubungan dengan hal tersebut, Pemerintah Kecamatan Sumedang Utara melalui Kepala Seksi Pemerintahan Desa mengarahkan kepada desa-desa di wilayah Kecamatan Sumedang Utara untuk melaksanakan program Kementerian Desa dan Pembangunan Desa Tertinggal Republik Indonesia dimana dari anggaran APBDes sebesar 20% dialokasikan untuk program ketahanan pangan. Sehingga terlaksananya program ketahanan pangan sebagai berikut :

1. Pemerintah Desa Kebonjati melaksanakan  program ketahanan pangan lumbung padi, 

2.  Pemerintah Desa Padasuka melaksanakan  program ketahanan pangan pangan ikan,

3.  Pemerintah Desa Sirnamulya melaksanakan program ketahanan pangan pengelolaan lahan pertanian 

4. Pemerintah Desa Jatihurip melaksanakan  program ketahanan pangan budidaya tayur/tabu lapot serta lumbung padi, 

5. Pemerintah Desa Rancamulya melaksanakan  program ketahanan pangan dan ikan, 

6. Pemerintah Desa Margamukti melaksanakan  program ketahanan pangan ternak ikan, domba dan ayam,

7.  Pemerintah Desa Mulyasari melaksanakan program ketahanan pangan penggemukan domba dan pengelolaan tanah kas desa,

8.  Pemerintah Desa Girimukti melaksanakan  program ketahanan pangan pohon produktif alpukat dan durian, ayam petelor, budidaya sayur hidroponik,

9.  Pemerintah Desa Mekarjaya melaksanakan  program ketahanan pangan pemanfaatan tanah kas desa dan penanaman pohon buah-buahan,

10.  Pemerintah Desa Jatimulya melaksanakan  program ketahanan pangan lahan pertanian.               


Kembali

Recent Post

  • Thumb
    Pencanangan Inovasi Peluk Karan Paud, Menjadi Momentum mewujudkan tertib administrasi kependudukan di Kecamatan Sumedang Utara.
    07 Oct 2024 - By Admin
  • Thumb
    HUT KORPRI Kabupaten Sumedang, Menjadi Momentum Kuatkan Netralitas ASN
    29 Nov 2023 - By Admin
  • Thumb
    Deklarasi Pemilu Damai dan Netralitas ASN Digelar di Lapangan Kantor Kecamatan Sumedang Utara
    13 Nov 2023 - By Admin

Gallery

  • Play
  • Play
  • Play
  • Play
  • Play
  • Play

Tentang Kami

  • Jl. Pendopo Tegal Kalong No.1, Talun, Kec. Sumedang Utara, Kabupaten Sumedang, Jawa Barat 45621

  • Jam Kerja: Senin - Jumat / 8.00 AM - 16.00 PM

  • Email: [email protected]

(0261) 206081

Menu

  • Beranda
  • Profile
  • Berita
  • Regulasi
  • Galeri
  • Instagram
  • Layanan Publik

Berita Terbaru

Pencanangan Inovasi Peluk Karan Paud, Menjadi Momentum mewujudkan tertib administrasi kependudukan di Kecamatan Sumedang Utara.

07 Oct 2024

HUT KORPRI Kabupaten Sumedang, Menjadi Momentum Kuatkan Netralitas ASN

29 Nov 2023

© Copyright 2022. All Rights Reserved by Sumedang Happines Factory